Oktober 2023 - Laman 2 dari 2 - Ganeca Environmental Services

Oktober 2023

Polusi Udara Pabrik: Penyebab dan Dampaknya

Ketika kita berbicara tentang masalah lingkungan, salah satu isu utama yang menjadi perhatian global adalah polusi udara. Polusi udara, terutama yang berasal dari pabrik dan industri, memiliki dampak serius pada kualitas udara, kesehatan manusia, dan lingkungan secara keseluruhan. Polusi udara adalah pelepasan zat-zat berbahaya ke atmosfer yang dapat merugikan makhluk hidup dan lingkungan. Banyak sumber […]

Polusi Udara Pabrik: Penyebab dan Dampaknya Read More »

Services EMEP-GES Menjadi Cara Efektif Ithaca Resources dalam Mengoperasikan Pemantauan Sparing

Pengelolaan air tambang telah menjadi isu yang sangat penting dalam kegiatan operasional perusahaan untuk menjamin keberlanjutan lingkungan yang telah menjadi komitmen masyarakat dunia. Dalam upaya menjaga keberlanjutan serta meminimalisir dampak terhadap lingkungan, Pemerintah Indonesia telah mengeluarkan regulasi untuk memantau kualitas air limbah yang dikeluarkan dari fasilitas pengolahan di industri-industri yang dikenal dengan Pemantauan Sparing. Pemantauan

Services EMEP-GES Menjadi Cara Efektif Ithaca Resources dalam Mengoperasikan Pemantauan Sparing Read More »

Menganalisis Polusi Lingkungan: Pendekatan Terbaru (AQMS)

Di era modern ini, kesadaran akan pentingnya lingkungan hidup semakin meningkat. Polusi lingkungan menjadi salah satu tantangan terbesar yang dihadapi manusia di seluruh dunia. Dampak polusi negatif lingkungan terhadap kesehatan manusia dan ekosistem semakin jelas, sehingga penanganan dan pemantauan polusi menjadi sangat penting. Ganeca Environmental Service adalah perusahaan konsultan lingkungan yang bergerak dalam layanan pemantauan

Menganalisis Polusi Lingkungan: Pendekatan Terbaru (AQMS) Read More »

GES Raih Kontrak Kerjasama “EPCOM” Untuk WWTP di Area Pertambangan PT. Sumbawa Timur Mining Periode 2023-2025

Ganeca Environmental Services (GES), di kuartal ketiga 2023, sukses meraih dan menjalin kontrak kerjasama untuk proyek Engineering, Procurement, Construction, Operation and Maintanance (EPCOM) Wastewater Treatment Plant (WWTP) di area tambang yang dimiliki dan dioperasikan oleh PT Sumbawa Timur Mining (PT. STM). Kerjasama yang dimulai pada September 2023 hingga 2025 bertujuan untuk mendukung upaya PT. STM dalam memastikan perlindungan lingkungan

GES Raih Kontrak Kerjasama “EPCOM” Untuk WWTP di Area Pertambangan PT. Sumbawa Timur Mining Periode 2023-2025 Read More »

Membangkitkan Semangat Tata Kelola Pertambangan Berkelanjutan: Partisipasi Ganeca Environmental Service di TPT Perhapi 2023

Industri pertambangan adalah salah satu pilar ekonomi penting di Indonesia. Namun, seperti industri manapun, pertambangan juga merupakan tantangan dalam menjaga keseimbangan antara pertumbuhan ekonomi dan kelestarian lingkungan. Untuk menjawab tantangan ini, Perhimpunan Ahli Pertambangan Indonesia (Perhapi) secara rutin mengadakan Temu Profesi Tahunan (TPT) untuk membahas isu-isu krusial dalam industri ini. Pada tahun 2023, TPT Perhapi

Membangkitkan Semangat Tata Kelola Pertambangan Berkelanjutan: Partisipasi Ganeca Environmental Service di TPT Perhapi 2023 Read More »

Menghadapi Tantangan Pengolahan Air Limbah dengan Containerized Water Treatment Plant (CWTP)

Pengelolaan air limbah merupakan salah satu aspek penting dalam menjaga keseimbangan ekologi dan kesehatan masyarakat. Di era industri dan perkembangan proyek konstruksi yang pesat, pengolahan air limbah menjadi semakin mendesak. Namun, menghadapi tantangan seperti perubahan kualitas limbah yang fluktuatif, keterbatasan ruang di lokasi industri, dan perlunya efisiensi operasional yang tinggi, menjadi tantangan utama bagi perusahaan

Menghadapi Tantangan Pengolahan Air Limbah dengan Containerized Water Treatment Plant (CWTP) Read More »

In House Training Instalasi Pengolahan Air Limbah Domestik di PT Pertamina

PT Pertamina (Persero) adalah perusahaan energi terkemuka di Indonesia yang bergerak dalam bidang minyak dan gas. Sebagai salah satu pilar penting dalam sektor industri di Indonesia, Pertamina memiliki tanggung jawab besar terhadap lingkungan hidup. Untuk memenuhi komitmennya dalam mendukung keberlanjutan lingkungan, PT Pertamina telah mengambil langkah-langkah penting dalam pengelolaan air limbah domestik. Salah satu langkah

In House Training Instalasi Pengolahan Air Limbah Domestik di PT Pertamina Read More »

Kenalan dengan SPARING : 5 Hal yang Harus Perusahaan Ketahui tentang Pemantauan Sparing Kualitas Efluen Air Limbah

Pemantauan Sparing merupakan sistem yang dipergunakan untuk memantau, mencatat dan melaporkan kegiatan pengukuran kadar suatu parameter dan/atau debit air limbah secara otomatis, terus menerus dan dalam jaringan. Kebijakan pemerintah yang mewajibkan perusahaan-perusahaan untuk memasang peralatan pemantauan sparing telah menimbulkan cukup banyak diskusi hangat dan telah menjadi tantangan bagi banyak perusahaan. Apa saja yang harus diketahui

Kenalan dengan SPARING : 5 Hal yang Harus Perusahaan Ketahui tentang Pemantauan Sparing Kualitas Efluen Air Limbah Read More »

Punya pertanyaan tentang pengelolaan lingkungan?

Hubungi Kami dan Mari Bersama
Kita Mulai Transformasi

Chat WhatsApp
1
Need Help?
If you have any questions about the services we provide do not hesitate to contact us. We try and respond to all queries and comments within 24 hours.